jpg

LATIHAN SOAL KEBUTUHAN DAN KELANGKAAN

Kebutuhan memang sangatlah penting bagi semua umat manusia, tetapi semakin hari kebutuhan yang di perlukan semakin bertambah drastis sehingga kelangkaanpun muncul. Ini sebuah kondisi di mana suatu barang dan juga jasa semakin tidak mencukupi. Di bawah ini merupakan latihan soal materi kebutuhan dan kelangkaan, ayo belajar bersama ya.

Berikut Latihan Soal Materi Kebutuhan Dan Kelangkaan:

Pengertian Singkat

Kebutuhan atau sebuah keperluan merupakan segala sesuatu yang sangat di butuhkan manusia untuk mempertahankan kelangsungan hidup mereka, secara alamiah melalui pencapaian kesejahteraan. Kebutuhan sendiri dapat di bedakan berdasarkan tingkat kepentingan, waktu, sifat, dan juga subjeknya. Namun jika kelangkaan yaitu kondisi di mana tidak mempunyai cukup sumber daya untuk memuaskan semua kebutuhan. Ini terjadi karena jumlah kebutuhan lebih banyak dari jumlah barang dan jasa yang ada.

1.Kesenjangan antara harapan dan kenyataan mengenai kebutuhan disebut dengan?.

a. keinginan
b. kelangkaan
c. masalah ekonomi
d. kebutuhan.

Pembahasan:

Suatu kesenjangan antara harapan dan kenyataan mengenai kebutuhan disebut juga dengan kelangkaan. Jawabannya yang benar yaitu (b).

2.Di bawah ini yang dapat memengaruhi kebutuhan manusia adalah?

a. kesehatan
b. peradaban masyarakat adat istiadat
c. peradaban masyarakat
d. udara dan sinar.

Pembahasan:

Kesehatan, adat istiadat, juga udara tidak memengaruhi kebutuhan manusia secara langsung. Tapi, peradaban masyarakatlah yang bisa sangat memengaruhi kebutuhan. Misalnya saja, peradaban masyarakat modern yang membutuhkan kendaraan berteknologi canggih (c).

3.Masalah yang timbul akibat kebutuhan manusia yang semakin banyak dan banyak macamnya yaitu?

a. tidak terbatasnya alat-alat kebutuhan manusia
b. adanya keterbatasan alat pemuas kebutuhan manusia
c. harta benda untuk mendapatkan kebutuhan manusia
d. keinginan manusia untuk memenuhi kebutuhannya.

Pembahasan:

Kebutuhan umat manusia yang kian semakin banyak dan beragam akan menimbulkan masalah yang baru, yaitu kelangkaan atau terbatasnya alat pemuas suatu kebutuhan manusia. Jadi jawaban yang tepat (b).

4.Berikut ini yang merupakan dari kebutuhan tersier adalah?

a. buku bagi seorang pelajar
b. pakaian bagi manusia
c. rekreasi ke luar negeri
d. meja dan kursi untuk ruang tamu.

Pembahasan:

Misalnya saja dengan bepergian rekreasi ke luar negeri ini tidak termasuk kedalam kebutuhan primer ataupun sekunder. Jadi untuk jawaban yang benar yaitu (c).

5.Kebutuhan pada manusia senantiasa bertambah terus sesuai dengan kemajuan kebudayaannya. Hal ini disebabkan bertambahnya?

a. pendapatan
b. hasil produksi
c. jumlah kendaraan
d. jumlah penduduk.

Pembahasan:

Suatu kebutuhan umat manusia senantiasa bertambah terus sesuai kemajuan kebudayaannya. Hal ini disebabkan adanya bertambahnya suatu pendapatan. Jadi jawaban yang tepat untuk pernyataan di atas (a).

Baca juga: LATIHAN SOAL IDEOLOGI PANCASILA

YUK BERKOMPETISI DAN BERPRESTASI

Halo pelajar Indonesia, Ayo uji kompetensimu sekarang juga dengan mengikuti Kompetisi Online dan manfaatkan kesempatan untuk berkembang secara pribadi dan profesional! Sertai tantangan ini untuk mengasah keterampilan, memperluas pengetahuan, dan membangun jaringan yang berharga. Ada banyak sekali kompetisi nasional dan internasional yang tersedia setiap bulannya hanya di Kompetisi.in.

LEMBAGA PENYELENGGARA LEGAL DAN TERDAFTAR DI KEMENKUMHAM HINGGA PUSPRESNAS

Lembaga penyelenggara kompetisi sudah terdaftar di Kementerian Hukum dan HAM dengan nomor AHU-0056982-AH.114 Tahun 2020 serta telah terkurasi sistem puspresnas di https://simt.kemdikbud.go.id/kurasi. Kami sudah berpengalaman sejak tahun 2019 dan sudah melahirkan banyak alumni berprestasi di tingkat nasional hingga internasional loh!!. Yuk buruan tunggu apa lagi segera gabung di Kompetisi.in

TEMUKAN MATERI DAN BIMBEL TERUPDATE

Hayo, siapa yang lagi bingung sama materi belajar di sekolah? Yuk belajar materi tambahan secara online di Website Belajaria!. Belajar bisa kapanpun dan dimanapun. Eits, Kalau masih bingung jangan khawatir!. Ada carilesprivat.com dan lesprivatsidoarjo.com yang siap membantu kalian belajar dengan tentor yang kompeten, komunikatif, dan berpengalaman loh!. Tunggu apa lagi? Yuk join sekarang! Ada FREE BIAYA PENDAFTARAN dan FREE SATU BULAN LES juga sebelum kuota terpenuhi. 

PLATFORM KOMPETISI ONLINE PERTAMA DI INDONESIA

Yuk ikuti kompetisi online yang terdaftar dan legal di kompetisinasional.comolimpiadekita.compusatbelajar.onlinekompetisionline.comkompetisi.co.idajangjuara.com, dan olimpiade.in pasti deh bakal berkesan dan semangat terus untuk berprestasi!! Yuk daftar di kompetisi.in!

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *